Jaksa KPK meminta majelis hakim menolak nota pembelaan atau pleidoi Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. Jaksa tetap menuntut agar Hasto dihukum 7 tahun penjara.
Jaksa KPK meyakini sosok 'Bapak' yang meminta Harun Masiku standby di DPP PDIP agar keberadaannya tidak diketahui KPK adalah Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menuangkan segala bantahannya lewat pleidoi dalam kasus dugaan suap PAW anggota DPR Harun Masiku dan perintangan penyidikan.
PT Sumber Segara Primadaya gelar seminar & penyerahan beasiswa untuk 90 siswa berprestasi. Tema Mimpi Besar, Langkah Nyata fokus pada potensi diri & masa depan.