Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi diadukan ke Kejaksaan Agung (Kejagung). Arinal diduga terlibat korupsi atas penerbitan izin panen tebu dengan cara dibakar.
Polda Metro Jaya amankan dua tersangka dalam kasus pembakaran kios di Kalibata. Pengembangan kasus terus dilakukan setelah tewasnya dua debt collector.
Puluhan anak di Perumahan Green Kawangkoan Residence mengalami ISPA akibat asap pabrik arang. DLH Minut hentikan operasional pabrik untuk tangani keluhan warga.
Sebuah rumah di Tulungagung terbakar akibat aksi pembakaran yang diduga berlatar belakang asmara. Pelaku menghampiri dan menyulut api setelah perusakan.