Kasus penghuni menimbun sampah di kamar kos-kosan tengah menjadi perhatian netizen. Sebab, sudah beberapa kali terjadi kasus serupa. Ini beberapa kasusnya.
Camilan dan makanan cepat saji yang dinikmati sehari-hari ternyata sering dimakan dengan cara salah. Rupanya, ada cara tepat untuk menikmati makanan tersebut.
Di restoran ini kamu bisa mencicipi mee pok Singapura dengan bakso ikan yang autentik. Diracik langsung oleh chef asal Singapura menggunakan resep sang nenek.
Kulon Progo punya kopi khas yaitu Kopi Suroloyo. Siapa sangka, merek kopi yang sudah mendunia ini dikembangkan oleh mantan cleaning service bernama Windarno.
Sampah masih jadi perkara yang tak pernah usai di pantai Marunda. Namun kini, sampah kiriman ke pantai Marunda makin sedikit dan membuat air laut jadi bening.