OJK Sulawesi Tengah terima 89 pengaduan penipuan oleh entitas ilegal Omnicom Group, dengan kerugian mencapai Rp 5,2 miliar. Satgas PASTI blokir website terkait.
Makam Bayu Adityawan, tahanan Polresta Palu yang tewas diduga dianiaya polisi, akan dibongkar untuk autopsi. Proses ini diharapkan mengungkap penyebab kematian.