Pengacara mengatakan ketika ditahan di Rutan KPK, sakit tulang belakang Imam kambuh. Pengacara menguturkan Imam sempat mengalami sakit serupa pada 2015.
Sekretaris Menteri Pemuda dan Olahraga (Sesmenpora) Gatot S Dewa Broto mengaku pernah diminta Nur Rohman selaku Sespri Menpora Imam Nahrawi setor duit.