Sasaran vaksinasi COVID-19 di DKI diperluas ke 18+. Tidak mengagetkan bagi sebagian warga, slot untuk usia ini diam-diam sudah banyak ditawarkan sebelumnya.
Polisi pun siap dikerahkan untuk melakukan penjemputan warga isoman untuk dianter ke shelter isolasi terpusat di Rusunawa Giripeni, Wates, Kulon Progo.
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kasatgas Penanganan COVID-19 Ganip Warsito meninjau lokasi shelter isolasi di Asrama Haji Sleman siang ini.
Apakah gejala varian Omicron sama dengan flu biasa? Pertanyaan ini banyak diajukan setelah para ahli menyebut gejala varian Omicron cenderung lebih ringan.