Mantan Presiden AS, Donald Trump dituduh memalsukan catatan untuk sembunyikan kejahatan lain. Ia mengaku tak bersalah atas 34 dakwaan yang dihadapinya.
Perwakilan keluarga korban tragedi Kanjuruhan mendatangi Kejagung. Mereka mengadukan dugaan pelanggaran hak asasi manusia (HAM) berat di tragedi Kanjuruhan.
Keluarga korban Tragedi Kanjuruhan mengadukan adanya dugaan pelanggaran HAM berat ke Kejagung. Kejagung akan mempelajari terlebih dahulu aduan tersebut.