PSSI mencari pelatih baru untuk Timnas Indonesia setelah pemecatan Patrick Kluivert. Kriteria pelatih diharapkan mampu capai target AFC dan Piala Dunia.
Sejumlah pemain PSM diprediksi bakal absen jelang melawan Borneo FC di Liga 1. Selain dibekap cedera, ada pemain PSM yang sedang memperkuat Timnas Indonesia.
Akun AFC menuai kritik dari netizen Indonesia setelah mengucapkan terima kasih kepada Patrick Kluivert. Kluivert gagal bawa Timnas Indonesia lolos Piala Dunia.
PSSI mengungkapkan kriteria pelatih yang dibutuhkan untuk menjadi pelatih Timnas Indonesia. Sosok tersebut diharapkan bisa memenuhi target yang dipasang.