detikNews
Kaesang Mau Terjun ke Politik, Jokowi: Saya Nggak Akan Ikut-ikut
Putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep, mengungkapkan keinginannya terjun ke dunia politik. Jokowi menegaskan dirinya tak ikut campur pilihan anaknya.
Minggu, 29 Jan 2023 10:52 WIB







































