Apple tidak lagi menyertakan stiker dalam kotak iPhone 16 untuk mendukung keberlanjutan. Kini, hanya kabel USB-C dan petunjuk penggunaan yang disertakan.
Darwin Nunez bikin gol cantik saat Liverpool menggilas Bournemouth 3-0. Manajer Liverpool Arne Slot sempat heran dengan keputusan pemainnya itu menendang bola.
Madura United berhasil mencuri satu poin dari kandang Dewa United pada pekan keenam Liga 1 2024/2025. Kedua tim mengakhiri laga dengan skor sama kuat 3-3.