PPDB 2021 DKI Jakarta jenjang SD dibuka mulai 7 Juni 2021. Ada tiga jalur PPDB Jakarta jenjang SD. Berikut daftar zonasi sekolah per kelurahan di Jakarta Pusat
Disdik DKI Jakarta menunjuk 85 sekolah menerapkan uji coba pembelajaran tatap muka. Pilot project ini dijadwalkan bergulir sejak 7-29 April 2021 mendatang.
PPDB DKI Jakarta jalur zonasi telah diumumkan. Hasilnya, calon murid yang paling tua di tingkat sekolah dasar (SD) berumur 11 tahun, 10 bulan, 19 hari.
Banjir terjadi di beberapa wilayah Jakarta mengakibatkan sekolah diliburkan. Beberapa gedung terendam air, ada juga karena akses menuju sekolah terputus.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyiapkan sekolah yang akan dipakai untuk tenaga medis, dan sekolah untuk isolasi pasien virus Corona. Berikut daftarnya.
Wamenkes menghadiri kick off vaksinasi COVID-19 untuk usia 6-11 tahun di SDN 03 Cempaka Putih Jakarta Pusat. Ia menyuntikkan sendiri vaksinnya ke seorang siswa.