Persebaya Surabaya akan menerapkan aturan baru bagi seluruh pemainnya. Aturan tersebut yakni pemberlakuan sistem promosi dan degradasi bagi para pemain.
Desakan untuk perpanjangan kontrak pelatih Bojan Hodak semakin kuat. Tanpa kepastian, Persib berisiko kehilangan pelatih sukses ini sebelum Desember 2025.
Liverpool menelan kekalahan kelimanya di Premier League 2025/2026 usai dihajar Manchester City. Manajer Liverpool Arne Slot enggan bicara soal persaingan juara.
Vinicius Jr dilaporkan tak senang dengan pergantian Xabi Alonso saat Real Madrid ditahan Rayo Vallecano. Ia mengeluh Alonso mainkan bek saat El Real butuh gol.
Kapten Liverpool Virgil van Dijk menegaskan timnya belum menyerah untuk mempertahankan gelar juara Liga Inggris. Masih ada waktu bagi The Reds untuk bangkit.
Yuran Fernandes menjadi pemain termahal PSM Makassar dengan harga pasaran Rp 6,52 miliar. Daisuke Sakai dan Nermin Haljeta mengikuti dengan nilai Rp 5,21 M.