KPU Labura dan KPU Tapteng menolak pendaftaran bacalon yang diusung PDIP di masa perpanjangan pendaftaran. PDIP bakal gugat KPU Labura dan Tapteng ke Bawaslu.
PDIP membuka peluang untuk mengusung Anies Baswedan di Pilgub Jakarta. PDIP menyinggung soal harapan agar Anies menjadi kader partai jika nantinya diusung.
Putra Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri, Prananda Prabowo, tak hadir dalam Rakernas V. Padahal Puan yang sama-sama anak Megawati hadir dalam acara itu.
PKS dan PDIP ragu bakal ada Jokowi effect pada Pilgub DKI Jakarta. PD yakin Jokowi effect bakal ada, namun sosok calon gubernur bakal lebih menentukan.