Muhaimin Iskandar luncurkan Program 10.000 Hunian Pekerja di Jakarta. Program ini bertujuan membantu pekerja memiliki hunian terjangkau dan dekat lokasi kerja.
Longsor di proyek PLTM Aek Sibundong, Sumut, menewaskan tiga pekerja. Dua korban masih hilang. Tim SAR terus mencari dengan alat ekstraksi dan ekskavator.
Banjir dan longsor melanda sejumlah wilayah Aceh sejak beberapa hari lalu. Bencana itu turut berdampak pada wilayah operasi Pertamina Hulu Rokan (PHR) Zona 1.
Tim tanggap darurat PT Freeport Indonesia berhasil mengevakuasi 7 jenazah pekerja yang terjebak di tambang Grasberg. Proses penyelamatan dinyatakan selesai.
Seorang pekerja proyek di Badung mencuri alat pembersih dan CCTV dengan pura-pura meminjam kunci. Kerugian mencapai Rp 9,5 juta. Pelaku terancam 9 tahun penjara
Perwakilan buruh usulkan kenaikan UMP dan UMSP 2026 di Sumsel sebesar 8,69%, mengacu pada pertumbuhan ekonomi dan inflasi. Pengumuman resmi pada 8 Desember.