detikJabar
Harga Emas Turun Lagi Hari ini
Harga emas batangan Antam 24 karat turun Rp10.000 per gram menjadi Rp1.902.000. Tren penurunan harga emas berlanjut dalam sepekan terakhir.
Sabtu, 03 Mei 2025 14:30 WIB