Suku Dayak yang mendiami pedalaman Kalimantan tak hanya dikenal karena tradisi dan budayanya. Namun juga karena kuliner khasnya yang unik dan menggugah selera.
Donat mochi saat ini jadi tren kuliner terbaru di Indonesia. Ada tiga gerai mengeluarkan menu donat mochi dengan keistimewaan masing-masing. Mana paling enak?