detikSulsel
Pemotor di Makassar Bacok Jukir gegara Tak Terima Ditegur Berhenti di Jalanan
Seorang jukir di Makassar dibacok setelah menegur pengendara motor yang parkir sembarangan. Polisi sedang mengejar pelaku yang masih buron.
Sabtu, 28 Jun 2025 12:51 WIB