Beragam peristiwa terjadi di Jawa Barat hari ini. Mulai dari vonis 7 tahun penjara untuk eks Bupati Cirebon Sunjaya hingga ditangkapnya YouTuber 'Emak Gila'.
Pemerintah Kabupaten Garut dan Korea Selatan akan mengangkat kisah Yang Chil Sung, atau Yang Chil Seong alias Komarudin ke layar lebar. Siapa Yang Chil Sung?
Sejumlah kepala dinas dan mantan kepala dinas di Pemkab Meranti hadir menjadi saksi kasus korupsi yang menjerat Bupati nonaktif Meranti, Muhammad Adil.
KPK menahan Direktur PT Vidi Citra Kencana (VCK), Ivana Kwelju, yang merupakan tersangka penyuap mantan Bupati Buru Selatan, Maluku, Tagop Sudarsono Soulisa.
KPK menetapkan eks Bupati Tabanan, Ni Putu Eka Wiryastuti sebagai tersangka tindak pidana korupsi pengurusan dana insentif daerah Kabupaten Tabanan tahun 2018.
Eks Bupati Kabupaten Langkat, Terbit Rencana Perangin-Angin disebut akan marah jika perusahaan-perusahaan yang memenangkan tender tak memberikan commitment fee.