Sebanyak 40 orang penderita gangguan jiwa atau Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) asal Kabupaten Sukabumi dievakuasi secara massal ke Bogor, Rabu (26/7/2023).
Bripda IDF tewas dalam kasus polisi tembak polisi di Bogor. Korban meninggal dengan luka tembak di belakang telinga. Dua polisi ditetapkan jadi tersangka.
Bripda IDF diduga ditembak oleh sesama anggota Densus 88. Namun, sang ayah Y Pandi mengaku awalnya tidak tahu sama sekali bahwa anaknya tewas ditembak.