Tebing tol di dekat Jalan Mulia Bhakti, Pesanggrahan, Jaksel, longsor setelah diguyur hujan deras, siang ini. PT Jasa Marga meminta maaf atas insiden tersebut.
Dalam rangka melestarikan kekayaan kuliner Indonesia Grand City Mall Surabaya berkolaborasi dengan Jiiscomm menghadirkan gelaran Festival Kuliner Tjap Legende.
Menjelang Iduladha, Pertamina Patra Niaga melakukan monitor pergerakan kebutuhan BBM dan LPG masyarakat. Terpantau terjadi peningkatan Biosolar dan LPG 3 kg.