detikSumut
Ngaku Bisa Bantu Luluskan PPPK, Pria di Asahan Tipu Kerabat Rp 100 Juta
M Hudian Ambril ditangkap setelah menipu keluarga Rp 100 juta dengan janji meluluskan menjadi PPPK. Uang digunakan untuk membayar utang.
Selasa, 21 Jan 2025 19:15 WIB