Timnas Prancis tidak bisa memakai jasa Presnel Kimpembe di Piala Dunia 2022 karena cedera. Sebagai gantinya, dua pemain baru dimasukkan demi melengkapi skuad.
Gareth Bale sukses mengantarkan Los Angeles FC menjadi juara Major League Soccer 2022. Bintang Wales itu mencetak gol krusial menjelang pertandingan berakhir.
Sandal yang dikenakan pendiri Apple, Steve Jobs, saat mondar-mandir di rumahnya di California terjual hampir $218.750 atau sekitar Rp3,3 miliar dalam lelang.
Gareth Bale mencetak gol yang mengantar Los Angeles FC meraih gelar MLS 2022. Gelar ini merupakan gelar MLS pertama untuk Los Angeles FC sepanjang sejarah.