detikNews
BPPTKG: Hujan Abu Erupsi Merapi Hingga Radius 10 Km dari Puncak
Gunung Merapi pagi ini melontarkan kolom erupsi dengan tinggi kurang lebih 2.000 meter. Dampaknya menyebabkan hujan abu tipis hingga radius 10 km dari puncak.
Kamis, 13 Feb 2020 10:23 WIB