41 ton jagung berhasil ditanam di lahan rawa yang dinilai sulit bisa ditumbuhi tani pangan. Namun, Polda Kalsel berhasil menumbuhkan jagung hingga panen raya.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mendampingi Presiden Prabowo Subianto dalam acara panen raya jagung serentak kuartal II di Bengkayang, Kalimantan Barat.