Nilai tukar dolar AS menguat terhadap rupiah, mencapai Rp 16.244. Investor menanti simposium The Fed untuk prospek ekonomi. Sentimen risk-on mendominasi pasar.
Bank Indonesia menggelar Festival Rupiah Berdaulat Indonesia 2025 untuk meningkatkan literasi masyarakat tentang pentingnya rupiah dalam sejarah bangsa.
Terdakwa kecelakaan maut Argo Ericko, Christiano, meminta maaf kepada ibunda korban di sidang. Meiliana memaafkan Christiano dengan berlinang air mata.