Mendag Zulhas menjelaskan Sail Tidore 2022 akan jadi momentum bangsa dalam mendorong pertumbuhan ekonomi dan percepatan pembangunan, khususnya di Maluku Utara.
Indonesia dan Qatar menyepakati pentingnya peningkatan kerja sama di bidang perdagangan dan investasi dan sektor lainnya, termasuk jasa, secara bersama- sama.
Zulhas mengatakan saat ini Indonesia sedang gencar membuka pasar baru yang potensial melalui berbagai perjanjian dagang dengan negara pasar non tradisional.
Zulhas menyampaikan strategi peningkatan perdagangan pada pengembangan produk ekspor ke Bangladesh seperti energi, mesin, teknologi, hingga produk halal.