Banyak makanan susah dibeli. Bukan karena harganya mahal, melainkan selalu ludes terjual habis dalam hitungan jam. Seperti siomay hingga steak kaki lima ini.
Di Surabaya, beberapa steak kaki lima viral dan diantre pengunjug karena harganya murah dan rasanya enak. Rasa steak ini tak kalah dengan buatan restoran!