Syahrul Yasin Limpo resmi jadi tersangka pemerasan dan gratifikasi. SYL diduga menggunakan uang korupsi untuk pembayaran cicilan kartu kredit hingga mobil.
KPK mengungkap adanya dugaan uang hasil korupsi yang dilakukan mantan Mentan SYL mengalir ke Partai NasDem. Merespons itu, NasDem pun balas menyerang KPK.
KPK menetapkan tiga tersangka dalam perkara korupsi di Kementerian Pertanian (Kementan). Salah satunya adalah mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.