Puluhan umat lintas agama di Trenggalek gelar doa bersama menyambut tahun 2026. Kegiatan sederhana ini sebagai wujud toleransi dan refleksi atas capaian 2025.
Dua pria di Langsa, Aceh ditangkap karena diduga membawa 1 kg kokain menggunakan motor. Narkoba dari Lhokseumawe itu rencananya akan diedarkan di Kota Langsa.
Banjir bandang di Aceh Tamiang memaksa warga berenang dari atap ke atap untuk mencari makanan. Kisah haru Muhammad Fahmi dan anaknya dalam pencarian bantuan.
Jawa Barat berhasil menduduki peringkat pertama klasemen sementara Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera Utara setelah berhasil mendulang 10 emas.