Donald Trump mengungkapkan ketidakpuasan atas serangan Israel di Doha, Qatar, yang menargetkan pemimpin Hamas. Ia ingin sandera kembali tanpa kekerasan.
Menhan Israel, Israel Katz, melontarkan peringatan terbaru untuk Hamas agar meletakkan senjata atau menghadapi kehancuran Gaza dan pemusnahan mereka sendiri.
Polisi menangkap Konara Enumbi, anggota KKB yang terlibat penembakan Brigadir Ronald Enok setelah 7 bulan buron. Penegakan hukum terus dilakukan di Papua.
Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryo Nugroho menekankan pentingnya pelayanan humanis kepada masyarakat dalam Operasi Merdeka Jaya untuk HUT ke-80 Kemerdekaan RI.