Penyelam di Pulau Komodo merekam ular file laut yang langka. Spesies ini memiliki kemampuan kamuflase luar biasa, beradaptasi dengan lingkungan pesisir.
Ada lima tempat menakjubkan di dunia yang dilarang untuk dikunjungi. Dari Haiti hingga Ilha da Queimada Grande, alasan di balik larangan ini sangat beragam.
Populasi gajah sumatera di TN Tesso Nilo stabil, berperan penting dalam ekosistem. Namun, penyusutan hutan dan perusakan mengancam kelangsungan mereka.
Gerombolan monyet mengganggu pemukiman di Kampung Mekarjaya, Tasikamalaya. Warga resah karena monyet mencuri makanan dan belum ada solusi dari pemerintah.
Seekor macan tutul Jawa yang menghebohkan warga Bandung akan segera dilepasliarkan setelah dirawat di Pusat Penyelamatan Satwa Cikananga. Kesehatannya membaik.
Seekor macan tutul Jawa yang menghebohkan warga Bandung akan dilepasliarkan setelah dirawat di Pusat Penyelamatan Satwa Cikananga. Kesehatannya membaik.
Burung pelanduk kalimantan yang sempat dianggap punah, ditemukan. Kini keberadaannya masih misteri, tapi diyakini saat ini habitatnya ada di Pegunungan Meratus.