Kepastian investasi Tesla di Indonesia dipertanyakan oleh Komisi VI DPR ke Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia.
Perusahaan raksasa nikel Tsingshan Holding Group Co dikabarkan sedang berdiskusi terkait penjualan asetnya di Indonesia ke China Baowu Steel Group Corp.