MUI Jawa Timur resmi mengeluarkan fatwa haram penggunaan sound horeg bila digunakan secara berlebihan dan melanggar norma syariat dan mengganggu ketertiban.
Polri melaksanakan airdrop bantuan logistik ke daerah terisolasi akibat banjir di Tapanuli. Bantuan mencakup makanan, obat-obatan, dan perlengkapan darurat.
PAM JAYA menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan yang dirasakan pelanggan di perumahan CitraGarden City 2extention akibat menurunnya kualitas air.
Pencarian empat wisatawan tenggelam di Pantai Pancer Door dihentikan setelah semua korban ditemukan meninggal. Identifikasi dan pemakaman dilakukan di Mojokerto
Pemkab Lamongan dukung proyek PSEL Surabaya Raya yang mulai beroperasi 2026. Proyek ini bertujuan mengelola sampah menjadi energi listrik ramah lingkungan.
Dua korban helikopter jatuh di Kalimantan Selatan akan diidentifikasi melalui tes DNA. Proses ini memakan waktu sekitar dua minggu karena kerusakan jenazah.