Kejagung mencegah bos PT Sugar Group Companies, Purwanti Lee Couhault dan Gunawan Yusuf, ke luar negeri terkait kasus dugaan TPPU mantan pejabat MA Zarof Ricar.
Komdigi akan terapkan registrasi SIM berbasis pengenalan wajah pada tahun ini yang sebelumnya hanya divalidasi NIK dan KK. Pakar ITB turut meresponnya.
Cek info PIP 2025 kapan cair melalui situs resmi Kemendikdasmen yaitu https://pip.kemendikdasmen.go.id/. Simak di sini tata cara, syarat, dan besaran dananya!
Anggaran program Makan Bergizi Gratis (MBG) pada 2026 sebesar Rp 335 triliun menimbulkan tanda tanya mengenai kemampuan belanja Badan Gizi Nasional (BGN).
Pertamina uji kualitas BBM di Lemigas untuk memastikan produk sesuai standar. Hasilnya menunjukkan semua jenis BBM memenuhi spesifikasi yang ditetapkan.