Pemerintah melarang perusahaan leasing non-bank menggunakan debt collector untuk nasabah penunggak cicilan. Tapi apa nasabah mau sukarela serahkan kendaraan?
Rina Nose bingung sang Oma yang baru tiba dari Amerika Serikat harus karantina tapi mengeluarkan biaya sendiri. Padahal itu termasuk fasilitas yang baik.
Sebanyak 177 peserta tes CPNS di seluruh Indonesia positif Corona. Mereka tetap bisa mengikuti tes seleksi kompetensi bidang (SKB) di daerah masing-masing.
Berdasarkan data SNMPTN 2021, banyak PTN unggulan tidak masuk ke dalam 20 besar seleksi paling ketat. LTMPT menilai karena masyarakat saat ini lebih realistis.