Anggota Komisi VIII DPR Atalia Praratya meminta evaluasi izin Ponpes Al Khoziny. Dia mengatakan izin ponpes dapat dicabut jika terbukti ada pelanggaran berat.
Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) menertibkan dan membongkar 39 lokasi jual beli besi tua serta 18 warung lapo tuak ilegal di wilayah IKN, Kalimantan Timur.