Lembaga Survei Poltracking melaporkan 78,3% masyarakat puas dengan kepemimpinan Prabowo. Eddy Soeparno menilai ini bukti kepercayaan publik yang tinggi.
Pemerintah salurkan bansos untuk masyarakat berpenghasilan rendah, termasuk BLT Rp 900.000, PKH, dan BPNT. Cek status penerima bansos mudah via NIK KTP.