Sepakbola
Susunan Pemain Timnas U-23 Vs Malaysia SEA Games 2021: Ronaldo Starter
Timnas Indonesia U-23 cuma punya 14 pemain melawan Malaysia di perebutan medali perunggu SEA Games 2021. Garuda Muda memasang trio Witan-Ronaldo-Jauhari.
Minggu, 22 Mei 2022 15:27 WIB