Menteri ESDM Bahlil Lahadalia menegaskan batu bara tidak kotor berkat teknologi penangkap karbon. Ia dorong investasi dan transisi energi bersih di Indonesia.
Investor Qatar, Al Qilaa International Group, akan bangun 50.000 unit hunian vertikal di Kampung Bandan dan Manggarai, sebagai bagian dari proyek sejuta hunian.
Gerbong KA U54 Sribilah Utama relasi Medan-Rantau Prapat mendapat aksi pelemparan batu. Kejadian ini berlangsung di Aek Natas, Kabupaten Labuhanbatu Utara.