Dalam era digital, bahasa tubuh tak lagi hanya gerak-gerik fisik. Cara berinteraksi lewat chat juga bisa beri petunjuk tentang perasaan seseorang sebenarnya.
WhatsApp menghadirkan fitur baru untuk memisahkan chat pribadi dengan pekerjaan. Inilah beberapa cara pisahkan chat pribadi dengan pekerjaan di WhatsApp.