Kedatangan SBY dalam acara bukber bersama disambut langsung oleh putra sulungnya yang merupakan Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
Sederet peristiwa mewarnai pemberitaan di Sumbagsel. Mulai dari Herman Deru-Heri Amalindo salam komando, Oknum BPN ditahan dan santri tewas dianiaya senior
Mantan Gubernur Sumsel Herman Deru terlihat salam komando bersama Bupati PALI Heri Amalindo. Apakah ada sinyal keduanya akan berpasangan pada Pilgub Sumsel?