Kecelakaan horor terjadi di jalan Tol Boyolali dan menewaskan delapan orang. Selain itu ada 13 korban yang mengalami luka-luka dan dirawat di rumah sakit.
Satu unit dump truk menabrak sepeda motor yang berboncengan tiga di Gorontalo. Kecelakaan itu mengakibatkan 1 orang tewas di tempat dan dua lainnya terluka
Kecelakaan beruntun di Tol Semarang-Solo, Boyolali, menewaskan delapan orang dan 13 korban lain luka-luka. Berikut fakta-fakta ngerinya kecelakaan maut itu.