Pameran Versaille di London, Inggris, oleh Science Museum memperlihatkan desain jam saku mewah yang dipesan untuk Ratu Marie Antoinette pada tahun 1783.
Situs arkeologi Romawi penting ditemukan di Sisilia, dengan rumah berlantai mosaik. Temuan ini menyoroti peran vital Sisilia dalam jaringan perdagangan Romawi.
Banjir bandang di Situbondo menyebabkan kerugian sementara Rp 10 miliar. Pendataan kerusakan infrastruktur dan bantuan terus dilakukan untuk warga terdampak.
KPK menggeledah dua apartemen di Rasuna Said, Jakarta, terkait kasus dugaan korupsi kegiatan investasi PT Taspen. KPK sita duit Rp 300 juta dan tas mewah.