Kini banyak bir non alkohol namun rasanya berbeda dengan bir alkohol. Para ilmuwan berhasil menemukan cara membuat bir non alkohol dengan rasa mirip aslinya.
Bir Jawa minuman menjadi favorit atau sajian rutin bagi Raja Keraton Jogja Sri Sultan HB VIII. Berbeda dengan bir beralkohol, bir Jawa tidak bikin mabuk.
Meningkatnya biaya produksi dan masalah logistik dapat menyebabkan kekurangan botol bir, kata produsen bir. Pabrik kecil dan menengah paling terpengaruh.