Pembobol 18 kosan di Palembang ditetapkan sebagai tersangka. Ternyata, usai melakukan aksinya, pelaku membuka lapak di pasar untuk menjual hasil curiannya.
Mobil dinas Lurah Manggarai Selatan rusak parah setelah diamuk massa demo 25 Agustus. Lurah dan sopirnya selamat, tapi luka-luka dan kehilangan barang.
Menteri Zulkifli Hasan memimpin rapat untuk percepat revisi Perpres tentang pengolahan sampah menjadi energi listrik. Proyek ini ditarget rampung 1-1,5 tahun.