Pelatih Timnas Indonesia U-17 Nova Arianto telah memilih skuad final Piala Dunia U-17 2025. Sebanyak 21 pemain akan memperkuat Garuda Muda di panggung dunia.
Para pemain Timnas Indonesia sudah kembali dan bergabung dengan Persib Bandung jelang lawan Persebaya Surabaya. Hal ini membuat pelatih Bojan Hodak senang.