Warga di kolong Tol Angke, Jelambar Baru, akan direlokasi. Sudindik Jakbar akan memetakan status 64 siswa yang sekolah di Sekolah Pondok Domba kolong Tol Angke.
Menteri PKP Ara rencanakan relokasi warga kolong jembatan ke rusun di Jakarta dan Bandung. Program ini bertujuan menyediakan hunian layak dan pelatihan.
Selain pindah ke rusun, warga kolong jembatan itu juga sukarela pindah ke rumah kontrakan secara mandiri, ada juga yang pindah ke panti sosial milik Dinsos.
Sebanyak 98 KK dipindahkan ke Rusun Rancaekek dan Solokan Jeruk, Bandung. Mereka berharap kehidupan lebih baik dengan pelatihan dan bantuan pemerintah.
Pemprov DKI menyampaikan 274 keluarga yang tinggal di kolong tol Jakarta sudah dipindahkan. Ratusan keluarga itu direlokasi ke sejumlah rusun di Jakarta.
Pembunuh wanita yang ditemukan di kolong kasur hotel di Semarang ditangkap saat ngopi di Terminal Boyolali. Dia sempat berusaha kabur usai melakukan aksinya.
Eko Prasetyo (22), pembunuh wanita yang jasadnya disembunyikan dalam kolong kasur hotel di Semarang, ditangkap polisi saat berusaha kabur di Terminal Boyolali.