Petani tembakau menolak RPMK kemasan polos rokok, khawatir akan penurunan harga dan peningkatan rokok ilegal. Dampak jangka panjang bisa merugikan petani.
Aksi tebar benih ikan lokal di Waduk Sermo ini bertujuan mengimbangi tingginya populasi red devil, ikan predator yang muncul sejak beberapa tahun terakhir.
Polres Serang menangkap 2 pemuda FH (24) dan RI (21) yang melakukan transaksi jual beli tembakau Gorilla secara online. Polisi juga menyita barang bukti.
PP No 28/2024 tentang kesehatan dinilai berpotensi rugikan industri hasil tembakau, petani, dan pedagang, juga menimbulkan PHK massal dan ketidakpastian hukum.