detikJabar
Perbaikan Jembatan Gantung Losari Lor Cirebon Dikebut
Perbaikan Jembatan Gantung Losari Lor di Cirebon sedang dikebut setelah ambruk akibat longsor. BBPJN memastikan akses vital ini segera pulih dalam 4 minggu.
Kamis, 20 Nov 2025 18:34 WIB







































