Perayaan Idul Adha berlangsung khidmat di seluruh Indonesia. Berikut serba-serbi Idul Adha, mulai dari WNA di Bali ikut antusias hingga penyembelihan kurban.
Menanggapi isu pemotongan kuota haji 50%, Cucun Ahmad Syamsurijal selaku Ketua Tim Pengawas (Timwas) Haji DPR RI menyampaikan belum ada pernyataan resmi Saudi.
Yusril menanggapi isu dirinya digadang-gadang akan menjabat Menko Polhukam di era pemerintahan Prabowo nanti. Yusril mengaku siap jika mendapat penugasan ini.
Presiden Joko Widodo melantik sejumlah menteri dan wamen serta kepala badan hari ini. Menjelang pelantikan itu, Rosan Roeslani sudah tiba di Istana Presiden.